Ardava.com


Home » , , , , , , » "Karakurt" Korvet Kecil Yang Mematikan

"Karakurt" Korvet Kecil Yang Mematikan

Written By http://arsipardava.blogspot.com/ on Rabu, 04 Mei 2016

Rusia akan mulai membangun sebuah korvet canggih di galangan kapal Krimea, ungkap Kementerian Pertahanan Rusia. Korvet tersebut adalah generasi baru korvet Project 22.800. Rusia berencana membangun dua korvet yang diberi nama Project 22.800 ‘Karakurt’ mulai tahun 2016 ini.

Berdesain siluman dan kemampuan manuver yang tinggi, Korvet dirancang mampu menjelajah lautan pesisir dan lautan dalam hingga sejauh 3.000 mil.

Korvet Project 22800 merupakan korvet Improved Buyan-M. Berukuran kecil, hanya 60 meter dengan lebar 9 meter, tapi korvet ini dilengkapi dengan persenjataan rudal jelajah presisi tinggi Kalibr-NK dan rudal jelajah supersonic anti kapal Oniks (Yakont), sistem artileri canggih, 2 CIWS Palma dan sistem pertahanan udara Pantsir Naval.

Sumber : JKGR
Share this article :

Historia


Teknologi


Latihan


Arsip



banner ads banner ads

Translate


English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified


Diberdayakan oleh Blogger.

Popular Posts


Pendidikan Pasukan Katak TNI-AL. "KOPASKA - Disegani, Dikagumi, Dihormati - Pasukan Elit Indonesia"[By CNN Indonesia]

Flag Counter
 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Arsip Ardava - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger